Pengenalan Aplikasi Analisis Data untuk Pengelompokkan Pemasaran Jamur Tiram

Authors

DOI:

https://doi.org/10.35134/jmi.v29i2.128

Keywords:

Aplikasi Analisis Data , Weka, Klasterisasi , Pemasaran, Jamur Tiram

Abstract

Jamur tiram merupakan jenis jamur yang dapat dikonsumsi baik jamur segar maupun jamur yang sudah diolah menjadi berbagai makanan. Budidaya jamur tiram menjadi salah satu usaha yang dilakukan oleh para petani jamur karena proses budidaya yang mudah dilakukan, media tanam jamur tiram yang mudah didapatkan hingga pengolahan jamur tiram yang dapat dijadikan berbagai macam makanan. Salah satu kelompok budidaya jamur tiram berada di Kampung Jamur, kecamatan Pauh Kota Padang. Di Kampung Jamur, para petani jamur melakukan budidaya jamur tiram mulai membuat media tanam, menghasilkan jamur tiram segar hingga produk makanan olahan dari jamur tiram. Beberapa produk yang dihasilkan adalah jamur segar, rendang jamur, es krim jamur, agar-agar jamur dan kerupuk jamur. Pemasaran produk ini dilakukan melalui forum jual beli di media sosial, menitipkan produk di minimarket sekitar dan pembelian secara langsung ke Kampung Jamur. Permasalahan yang diperoleh adalah kecilnya area pemasaran dan sedikitnya media pemasaran yang digunakan untuk memasarkan produk tersebut. Kegiatan ini memberikan pengetahuan kepada para petani jamur untuk mengembangkan area dan media pemasaran menggunakan marketplace. Tujuan dari kegiatan ini adalah mengenalkan sebuah aplikasi untuk melakukan analisis data yang dapat digunakan untuk melakukan klasterisasi pemasaran produk olahan jamur tiram. Aplikasi yang dikenalkan adalah aplikasi Weka versi 3.8.3. Hasil dari kegiatan ini adalah tingginya keingintahuan petani jamur tentang cara pemasaran produk dengan media promosi lainnya dan adanya minat dari beberapa petani jamur untuk menggunakan aplikasi Weka 3.8.3 dalam mengelompokkan pemasaran produk olahan jamur tiram.

References

B. T. Wibowo, E. Yurisinthae, and W. Fitrianti, “Analisis Efisiensi Pemasaran Jamur Tiram di Kota Pontianak,” J. Ekon. Pertan. dan Agribisnis, vol. 6, no. 4, pp. 1281–1290, 2022, doi: 10.21776/ub.jepa.2022.006.04.7.

V. R. Rolanda, W. Nasrul, and Y. Purnawati, “Analisis Sistem Pemasaran Jamur Tiram Di Kecamatan Payakumbuh Utara Kota Payakumbuh,” Menara Ilmu, vol. 16, no. 2, pp. 101–108, 2022, doi: 10.31869/mi.v16i2.3294.

Y. A. Thamrin, H. Abubakar, and H. Remmang, “Analisis Bauran Pemasaran Jamur Tiram Di Kabupaten Pangkep,” Indones. J. Bus. Manag., vol. 4, no. 1, pp. 53–57, 2021, doi: 10.35965/jbm.v4i1.1199.

P. S. A. Br. Pakpahan, Z. Lubis, and K. Saleh, “Analisis Pemasaran Jamur Tiram (Pleurotus Ostreatus) Di Desa Bingkat Kecamatan Pegajahan Kabupaten Serdang Bedagai,” AGRISAINS J. Ilm. Magister Agribisnis, vol. 4, no. 1, pp. 1–12, 2022, doi: 10.31289/agrisains.v4i1.1196.

U. Nuraini, L. Sukardi, and Efendy, “Strategi Pemasaran Jamur Tiram di Kota Mataram,” Agroteksos, vol. 31, no. 1, pp. 44–62, 2021, doi: 10.29303/agroteksos.v31i1.649.

Fahrozi, F. N. Pramudya, and M. Yanuarti, “Analisis Efisiensi Pemasaran Jamur Tiram Putih (Pleurotus Ostreatus) Di Kelurahan Air Rambai Kecamatan Curup Kabupaten Rejang Lebong,” J. Ris. Rumpun Ilmu …, vol. 1, no. 1, pp. 82–90, 2022, doi: 10.55606/jurrit.v1i1.215.

A. Panda, M. Dirgantara, and A. Haryono, “Pelatihan Pengolahan Jamur Tiram untuk Meningkatkan Keterampilan dan Pendapatan Petani Jamur di Desa Tanjung Sangalang,” Agrokreatif J. Ilm. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 7, no. 1, pp. 7–12, 2021, doi: 10.29244/agrokreatif.7.1.7-12.

Listiawati, D. Surani, and Sopiyah, “Pelatihan Inovasi Produk Jamur Tiram Di Desa Gelam Kecamatan Cipocok Jaya,” J. Abdimas Bina Bangsa, vol. 2, no. 1, pp. 74–79, 2021, doi: 10.46306/jabb.v2i1.82.

H. Pagarra, Hartati, and A. Muis, “Diversifikasi Pengolahan Jamur Tiram Sebagai Bahan Pangan Di Kabupatewn Gowa,” Semin. Nas. Has. Pengabdi. 2021, 2021, [Online]. Available: https://ojs.unm.ac.id/semnaslpm/article/view/25767.

M. I. Wahyudi, B. Tripama, H. Prayuginingsih, and T. T. Warisaji, “Diversifikasi Produk Olahan Jamur Tiram untuk Menunjang Perekonomian Masyarakat di Kabupaten Jember,” Agrokreatif J. Ilm. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 7, no. 1, pp. 13–21, 2021, doi: 10.29244/agrokreatif.7.1.13-21.

K. Bayu et al., “Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Produksi dan Pemasaran Jamur Tiram Berbasis Digital di Kabupaten Sumedang Jawa Barat,” J. Ekon. dan Bisnis, no. 2020, pp. 226–240, 2021, [Online]. Available: https://ocs.machung.ac.id/index.php/seminarnasionalmanajemenakuntans/article/view/136.

N. Lidyana and D. A. Perwitasari, “Strategi Pemasaran Jamur Tiram Di Kabupaten Probolinggo,” AKUNTABILITAS J. Ilm. Ilmu-Ilmu Ekon., vol. 14, no. 2, pp. 10–20, 2022, doi: 10.35457/akuntabilitas.v14i2.1806.

E. Karsiningsih, H. Helmi, and M. S. Rafsanjani, “Analisis Pendapatan Dan Saluran Pemasaran Usahatani Jamur Tiram (Pleurotus Ostreatus) Di Barokah Jaya Kelurahan Mangli Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember,” J. KUBIS, vol. 2, no. 2, pp. 41–53, 2021, doi: 10.56013/kub.v2i1.1573.

R. D. Saragih, A. Setiadi, and K. Budiraharjo, “Analisis Strategi Pemasaran Produk Jamur Tiram Di Perusahaan Jati Nikmat (Jaka Makmur) Kota Semarang,” J. Agristan, vol. 4, no. 1, pp. 44–59, 2022, doi: 10.37058/agristan.v4i1.3929.

E. Desi, S. Lestari, and R. Pasang, “Implementasi Penyusunan Barang Pada Grosir Abadi Dengan Menggunakan Aplikasi Data Mining,” Publidimas, vol. 2, no. 1, pp. 220–229, 2022, [Online]. Available: http://e-journal.potensi-utama.ac.id/ojs/index.php/PUBLIDIMAS/article/view/1653.

A. C. Darmawan and L. Iswari, “Pengembangan Aplikasi Berbasis Web dengan Python Flask untuk Klasifikasi Data Menggunakan Metode Decision Tree C4.5,” J. Pendidik. dan Konseling, vol. 4, no. 5, pp. 5351–5362, 2022, doi: 10.31004/jpdk.v4i5.7492.

A. Pangestu and T. Ridwan, “Penerapan Data Mining Menggunakan Algoritma K- Means Pengelompokan Pelanggan Berdasarkan Kubikasi Air Terjual Menggunakan Weka,” J. Sist. Informasi, Teknol. Inf. dan Komput., vol. 11, no. 3, pp. 67–71, 2021, doi: 10.24853/justit.12.3.67-71.

D. E. Putri and E. P. W. Mandala, “Hybrid Data Mining berdasarkan Klasterisasi Produk untuk Klasifikasi Penjualan,” J. KomtekInfo, vol. 9, pp. 68–73, 2022, doi: 10.35134/komtekinfo.v9i2.279.

M. Melladia, D. E. Putra, and L. Muhelni, “Penerapan Data Mining Pemasaran Produk Menggunakan Metode Clustering,” J. Tek. Inf. dan Komput., vol. 5, no. 1, p. 160, 2022, doi: 10.37600/tekinkom.v5i1.458.

E. P. W. Mandala and D. E. Putri, Data Mining Asosiasi dan Klasterisasi Produk pada Toko Retail. Solok: Penerbit Insan Cendekia Mandiri, 2022.

Downloads

Published

2022-12-12

How to Cite

Eka Praja Wiyata Mandala, Dewi Eka Putri, & Randy Permana. (2022). Pengenalan Aplikasi Analisis Data untuk Pengelompokkan Pemasaran Jamur Tiram. Majalah Ilmiah UPI YPTK, 29(2), 121–126. https://doi.org/10.35134/jmi.v29i2.128

Issue

Section

Articles